Allah swt berfirman di dalam Q.S Al Mu'minuun 23 : 115 yaitu :
Maka apakah kamu mengira, bahwa sesungguhnya Kami menciptakan kamu secara main-main (saja), dan bahwa kamu tidak akan dikembalikan kepada Kami?
melalui ayat ini Allah swt memberitahukan kepada kita semua bahwa semua yang ada di dunia ini karena Dia yang menciptakannya, Dia yang memeliharanya, maka semuanya itu akan kembali kepada Nya. Dan Dia menciptakan apa yang ada di langit maupun apa yang ada di bumi ini ada tujuannya, dan yang tahu semua itu hanyalah Allah swt. Jadi Allah menciptakan segala sesuatu itu tidaklah sia-sia
أَفَحَسِبْتُمْ أَنَّمَا خَلَقْنَاكُمْ عَبَثًا
وَأَنَّكُمْ إِلَيْنَا لَا تُرْجَعُونَ [٢٣:١١٥]
Maka apakah kamu mengira, bahwa sesungguhnya Kami menciptakan kamu secara main-main (saja), dan bahwa kamu tidak akan dikembalikan kepada Kami?
melalui ayat ini Allah swt memberitahukan kepada kita semua bahwa semua yang ada di dunia ini karena Dia yang menciptakannya, Dia yang memeliharanya, maka semuanya itu akan kembali kepada Nya. Dan Dia menciptakan apa yang ada di langit maupun apa yang ada di bumi ini ada tujuannya, dan yang tahu semua itu hanyalah Allah swt. Jadi Allah menciptakan segala sesuatu itu tidaklah sia-sia
Tidak ada komentar:
Posting Komentar